Rabu, 24 Juni 2015

Love Story ( Dilema )


Sketch from google


Cahaya            : “Aku pilih kamu saat ini dan selamanya”

Prince              : Itulah kata-kata yang dahulu (jika kamu masih ingat)

kamu katakan, saat menenangkan perasaanku yang kalut

karena bimbang diharuskan memilih pilihan yang dilematis

“mencintai seseorang yang dimiliki orang lain”,

yang sebenarnya kamu pun mencintaiku bukan dia.

Kebimbanganku itu dikarenakan kamu belum

mengambil keputusan yang memenangkanku

dengan meninggalkan dia (laki-laki pilihan orang tuamu)

dan memilihku (laki-laki pilihanmu sendiri).

Cahaya              : “Aku yang salah, kenapa aku bisa mengenal mu.

Jika aku tak pernah mengenal mu,

mungkin rasa (sayang) ini tidak akan pernah ada”.

Terimakasih karena kamu sudah mengijinkanku untuk sayang kamu.

………………………………………
Prince              : Setulusnya aku pun merasakan hal yang sama,

ku sangat bersyukur bisa mengenal seseorang sepertimu

(baik, pintar, low profile, dan cantik itu ada di kamu)

telah mengijinkan ku untuk menyayangimu jua.

Terimakasih…

Tapi mungkin ada benarnya perkataanmu, (“Aku yang salah,

kenapa aku bisa mengenal mu. Jika aku tak pernah mengenal mu,

mungkin rasa (sayang) ini tidak akan pernah ada”).

Dan mungkin sekaranglah saatnya aku pun merelakan mu pergi

Dan dihatiku yang paling dalam, ku selalu mendoakanmu

semoga kamu dapat menemukan seseorang yang

mampu menyayangimu dan selalu menjagamu

Dan selalu diberikan yang terbaik.
……………………………………………………..
Prince              : Seperti sebuah syair lagu RAN, yang mampu

mengetahui isi hatiku saat ini:

“Hey apa kabar mu jauh disana, tiba-tiba teringat cerita

 yang pernah kita upayakan”

“Ku pikir aku berhasil melupakanmu,

 berani-beraninya kenangan itu datang  tersenyum,

 meskipun jalan kita tak bertemu tetapi indah bagiku

 semoga juga bagimu”

“Kau tahu aku merelakanmu”

“Aku Cuma rindu, aku Cuma rindu”

“Tak kan mencoba tuk merebutmu, aku Cuma rindu”

“itu saja”

ITU SAJA akhir cerita pada kisah 1, nantikan kisah-kisah lainnya di  Novel Love Story dan dapat diakses di: http://agusmauluddin165.blogspot.com

0 komentar:

Posting Komentar